PENGURUS BURSA KERJA KHUSUS
SMKN 1 SIKUR
TAHUN PELAJARAN 2021-2022

JOB DESCRIPTION TIM PELAKSANA BURSA KERJA KHUSUS
SMK NEGERI 1 SIKUR
TAHUN PELAJARAN 2021-2022
- Pelindung (Kepala Dinas Sosial Tenaga Kerja Kabupaten Lombok Timur) :
• Sebagai pelindung BKK SMKN 1 Sikur
• Memberikan rekomendasi untuk kegiatan BKK SMKN 1 Sikur - Pembina (Kepala SMK NEGERI 1 SIKUR) :
• Membina Pengurus BKK SMKN 1 Sikur
• Menerima laporan kegiatan BKK SMKN 1 Sikur - Penanggung Jawab (Waka Humas SMKN 1 Sikur) :
• Bertanggung jawab terhadap kegiatan BKK SMKN 1 Sikur
• Berkoordinasi dengan Kepala Sekolah dan Ketua BKK dalam merencanakan dan melaksanakan kegiatan BKK SMKN 1 Sikur - Koordinator (Burhanul Aqli, M.Pd.) :
• Memimpin BKK SMKN 1 Sikur
• Mencari informasi tentang lowongan kerja di dunia usaha dan dunia indutri baik lokal, nasional maupun internasional.
• Kunjungan ke Dunia Usaha/Industri.
• Menyiapkan dan menyediakan fasilitas/sarana prasarana untuk tes kerja di sekolah.
• Mengadakan evaluasi dan analisis hasil kegiatan. - Sekretaris (Sukriwan, S.Pd.i) :
• Menyusun program kerja BKK SMKN 1 Sikur
• Mengadakan dan menyiapkan pengembangan karir baik siswa maupun alumni.
• Menyiapkan surat menyurat BKK.
• Menyiapkan kerjasama dengan Dunia Usaha/Industri baik mengenai kontrak Kerjasama maupun dalam penyaluran tenaga kerja. - Bendahara
• Menyusun RAB kerja BKK SMKN 1 Sikur
• Mengatur Keuangan Dan Pedanaan BKK - Petugas Informasi dan pendaftaran
Drs.H. M. Parijan, M.Pd
M. Suaedi, S.Pd
Erly NoFianti, S.Pd
Eli Fitriati, S.Pd
Kudsi Rapsanjani, S.Pd
• Mengumpulkan dan menyebarkan informasi tentang lowongan kerja untuk alumni
• Mendata pendaftar lowongan kerja
• Mencari informasi lowongan kerja ke Dunia Usaha/Industri. - Petugas Penyuluhan dan Penempatan
Rahadian Indra Wibawa, S.Pd.
Zuhrowardi, S.Pd
• Memberikan penyuluhan kerja kepada pencari kerja sesuai dengan kompetensi dan minatnya
• Pelayanan penempatan dan penyaluran.
• Memberi motivasi kepada yang sedang mencari kerja atau yang siap diberangkatkan ke tempat kerja. - Petugas Administasi dan Dokumentasi
M. Kholis, S. Kom
Eka Juniardi Budiman, S.Kom
Yunita Tri Putri Utami, A.Md.Kom.
• Menyimpan data alumni
• Mengadakan penelusuran tamatan.
• Mendokumentasikan kegiatan BKK